Minggu, 17 Juni 2012

Microsoft PowerPoint Sebagai Media Pembelajaran Matematika

Matematika adalah pelajaran yang sering dianggap menakutkan oleh siswa sejak dulu sampai sekarang. Salah satu cara agara dapat membuat siswa menyenangi dan tidak takut lagi belajar matematika adalah dengan membuat kegiatan belajar mengajar di kelas menjadi menyenangkan.  Menurut saya sebagai calon guru matematika, hal yang dapat dilakukan oleh guru antara lain adalah dengan menciptakan media pembelajaran matematika yang dapat menarik minat siswa untuk belajar matematika. Salah satu media pembelajaran yang dapat digunakan adalah dengan Microsoft PowerPoint. Microsoft PowerPoint terkhusus diciptakan untuk menyajikan atau memaparkan informasi-informasi penting kepada pembaca melalui teknologi
 
Kali ini saya akan memberikan contoh powerpoint sebagai media pembelajaran matematika tentang luas permukaan tabung. 

Jika ingin mendownload powerpoint nya klik disini

Semoga bermanfaat ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar